Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

6 Penyebab Wajah Bengkak yang Tidak Terduga

Helmi Ade Saputra , Jurnalis-Rabu, 05 Oktober 2016 |10:01 WIB
6 Penyebab Wajah Bengkak yang Tidak Terduga
Ilustrasi (Foto: Thehealthsite)
A
A
A

Gigi berlubang yang dibiarkan memberikan kesempatan baktri menyelinap masuk ke bagian dalam gigi, di mana mereka dapat berkembang biak. Infeksi bakteri dapat mengakibatkan akumulasi nanah dan menyebabkan pembengkakan di sekitar gigi dan gusi.

Sindroma Crushing

Jika Anda mengalami sindroma Crushing, maka bisa menderita gekala wajah bulat, berbentuk bulan, rambut tumbuh lebih tebal dan kulit sensitif. Orang-orang yang telah disteroid untuk melawan penyakit autoimun sering menderita sindrom ini.

Gondok

Jika Anda mengalami penyakit gondok menular, maka mungkin menderita wajah bengkak, selain sakit kepala, demam dan nyeri otot.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement