Viral Makanan Indonesia dalam Koper Disita Bandara Jepang, Ini Aturan yang Wajib Diketahui 

Mei Sada Sirait, Jurnalis
Kamis 06 November 2025 12:02 WIB
Viral Makanan Indonesia dalam Koper Disita Bandara Jepang, Ini Aturan yang Wajib Diketahui. (Foto: maff.go.jp)
Share :

Seperti diberitakan sebelumnya, sejumlah bawaan WNI yang dibawa dari Indonesia disita di Bandara Haneida, Jepang. Dalam video tampak petugas bandara sedang mengeluarkan beberapa sosis (daging olahan) yang ada di koper milik pria tersebut.

Di dalam koper juga tampak ada berbagai makanan ringan. Selain itu ada juga bahan masakan seperti bawang, cabai, dan rempah-rempah di dalam plastik yang ikut diamankan.

Video yang  viral di media sosial itu yang diunggah oleh akun TikTok @yogapangestu479. Dia mengunggah beberapa makanan yang ia bawa dari disertai caption "Sakit tapi tak berdarah, barange disita guys," dikutip akun TikTok yogapangestu479. 

Wanita yang ada di video juga mengaku sedih melihat barang yang mereka bawa banyak disita oleh petugas bandara. Namun dia tak bisa berbuat apa-apa pasrah mengikutip peraturan Jepang. 

Berikut ini komentar para netizen, dikutip Kamis (6/11/2025). 

abbimaarkana : bumbu pecelku 2 kilo d sita di bandara brunai ????

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya