Kisah Dua Jagoan Kesayangan Winnie Aoki, Desainer Anak Beyonce hingga Kardashian

Helmi Ade Saputra, Jurnalis
Jum'at 07 Mei 2021 01:00 WIB
Devon dan Mischka. (Foto: Instagram)
Share :

Perancang busana untuk gaun mewah Blue Ivy, putri penyanyi Beyonce, dan client selebriti Hollywood lainnya seperti putri dari Victoria Beckham, Kardashian, Sarah Jessica Parker, hingga keponakan Rihanna, sangat bangga dengan prestasi yang diraih oleh kedua anaknya.

“Tentunya kita sebagai orangtua sangat senang dan bangga, karena kerja keras mereka membuahkan hasil," ungkapnya.

Menurut Winnie, pandemi Covid-19 tidak boleh menjadi halangan orangtua untuk mendukung prestasi anak. Di bidang apa saja yang disukai anak-anak.

"Justru di saat saat seperti ini, aktivitas kita masih sangat terbatas, kita harus bisa menggunakan waktu yang ada dengan sebaik mungkin," ujar dia.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya