Mau Liburan Aman dari Covid-19, Ini 5 Tips Terhindar dari Covid-19

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Sabtu 05 September 2020 14:27 WIB
Pantai yang sepi (Foto: Pixabay)
Share :

2. Bawa peralatan makan sendiri

Saat memutuskan melakukan wisata alam, jangan lupa bawa peralatan makan sendiri. Sebab memakai peralatan makan secara bergantian berisiko karena air liur adalah salah satu media penularan Covid-19.

3. Bagikan porsi makanan secara individual

Sebaiknya bagikan makanan secara individual untuk menghindari banyak perangkat makan yang masuk ke dalam wadah. Cara ini diprediksi bisa menurunkan kemungkinan penyebaran Covid-19 dalam kelompok.

4. Hindari kerumunan

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya