4 Cara Mengendalikan Emosi dan Memanfaatkan Situasi Buruk

Annisa Ratna Setiawati, Jurnalis
Jum'at 22 November 2019 21:32 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

Kemarahan itu reaksi alami, tetapi jarang bermanfaat. Pernahkah kamu kesal dan emosi, sehingga melampiaskannya pada teman, saudara, atau bahkan rekan kerja?

Tindakan itu tidak bagus dan nanti pada akhirnya kamu yang akan menyesal dan malu pada diri sendiri. Selain itu, emosi yang menggebu bisa merusak reputasi, karier, bahkan penghasilan.

Namun, sebagai orang dewasa yang mempunyai pemikiran yang matang, kamu harus menemukan keseimbangan. Jika tidak, kamu akan mengalami kehancuran dan hal tersebut bisa saja mempengaruhi setiap hubungan yang terjadi dalam hidup kamu. Dilansir dari Southcinamorningpost, Jumat (22/11/2019), inilah tips mengendalikan emosi:

 

1. Jangan memberikan respons yang menggebu sebelum mencerna informasi

Misalnya, jika seseorang mengingatkan kamu untuk melakukan suatu hal secara terus-menerus, maka cobalah untuk tidak mengeluarkan emosi. Sebaliknya, kamu harus sabar dan berikanlah ia pengertian dengan perlahan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya