HAP juga membangun kembali perisai enamel gigi, memperkuat enamel dan membentuk HAP Shield untuk mencegah sensitivitas berulang, memberi rasa lega yang cepat pada gigi sensitif.
Selain itu, lapisan HAP juga melindungi gigi dari kerusakan akibat plak. Dengan begitu, risiko gigi berlubang menurun, gigi sensitif jadi lebih nyaman, dan enamel gigi tetap terlindungi setiap hari. “Cara terbaik menggunakan produk METOO HAP Shield untuk gigi sensitif adalah dengan menyikat gigi selama 2 menit dan dilakukan sebanyak minimal 2 kali sehari,” ucap Aiko.
METOO hadir dengan produk pasta gigi pemutih METOO MW-3 Advanced Whitening Toothpaste untuk rahasia gigi putih percaya diri setiap hari METOO MW-3 Advanced Whitening Toothpaste diformulasikan khusus untuk menaikkan tone warna putih alami gigi hanya dalam 7 hari pemakaian.
“Pasta gigi pemutih ini cocok untuk Anda yang ingin mengatasi gigi kuning akibat konsumsi kopi, teh, atau minuman bersoda, serta kebiasaan merokok, jawaban untuk senyum cemerlang sepanjang hari, rahasia gigi putih alami," tutur Aiko.