Perayaan Cap Go Meh merupakan momen setelah Tahun Baru Cina atau Imlek. Biasanya, Cap Go Meh diperingati 15 hari setelah perayaan Imlek berlangsung. Tahun ini, perayaan Cap Go Meh akan berlangsung pada 12 Februari 2025 mendatang.
Momen Cap Go Meh pun juga terkenal dengan sajian kuliner sedapnya untuk disantap para umat Tionghoa. Salah satunya yang tak boleh ketinggalakan ialah Lontong Cap Go Meh.
Lontong Cap Go Meh merupakan masakan berkuah yang terdiri dari opor ayam hingga lontong dan sambal. Makanan ini akan disantap para umat Tionghoa sekaligus untuk memeringati perayaan Cap Go Meh.
Bagaimana resep dan cara membuat kuliner Lontong Cap Go Meh? Berikut informasi dan resepnya dari kanal YouTube Dapur Cantik Channel, Selasa (11/2/2025).
- Potong-potong labu siam secara memanjang