Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

3 Spot Seru di Synchronize Fest 2024, Yuk Intip

Annastasya Rizqa , Jurnalis-Sabtu, 05 Oktober 2024 |18:34 WIB
3 Spot Seru di Synchronize Fest 2024, Yuk Intip
Synchronize Fest 2024. (Foto: Instagram)
A
A
A

FESTIVAL musik tahunan, Synchronize Fest 2024 kembali digelar meriah. Acara musik Tanah Air ini resmi digelar pada Jumat-Minggu, 4-6 Oktober 2024 dan siap menghadirkan penampilan spesial dari beragam musisi Indonesia.

Para penonton yang hadir pun begitu menikmati euforia Synchronize Fest tahun ini. Salah satu yang jadi sorotan ialah beragam spot menarik di Synchronize Fest 2024 yang menghadirkan aktivitas seru dan pastinya asyik untuk nongkrong bareng sahabat.

Di beberapa spot seru di area Synchronize Fest 2024 ini bisa jadi pilihan tepat sembari Anda menunggu penampilan spesial dari musisi kesayanganmu. Spot ini juga menyajikan fasilitas dan keseruan lainnya yang tak boleh dilewatkan.

Penasaran, ada spot apa saja yang bisa Anda kunjungi di Synchronize Fest 2024 ini? Yuk intip spotnya.

Live Bold Booth

Pertama ada Live Bold Booth yang bisa Anda kunjungi di Synchronize Fest 2024. Di spot ini, Anda bisa asyik karokean sembari menunggu musisi favorit Anda tampil di atas panggung.

Perwakilan Bold Music, Christian Setiawan mengatakan, pihaknya antusias dapat berpartisipasi dalam Synchronize Fest 2024. Ia berharap, berbagai sajian yang dikemas secara menarik dan seru mampu memuaskan dahaga festival goers. 

“Kami yakin dengan line-up keren di Live Bold Booth hingga beragam activity yang Bold Music hadirkan menjadi unforgettable moment para pengunjung,” ujarnya.

Bold Music Lounge

Selanjutnya ada Bold Music Lounge. Selama di Synchronize Fest 2024 ini, jangan lupa untuk mampir ke Bold Music Lounge. Ini bakal jadi spot paling asyik buat chill dan seru-seruan bareng temen-temen Anda. 

Di sini, Anda bisa menikmati berbagai Bold Drinks, bersantai di lounge hingga menikmati aneka macam minuman segar saat seru-seruan di Synchronized Fest 2024.

Minuman di Bold Music Lounge ini juga juga beragam dan pastinya menyegaekan. Beberapa pilihan ada Es Jeruk Panas, Ji Soo Ya, dan Mang Idin. 

 

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement