Wanita 34 tahun itu menjelaskan, cara agar Chloe tidak kecanduan gadget dengan memberikan pemahaman mengenai fungsi dari gadget itu.
"Jadi fungsinya gadget itu seperti handphone, memang untuk telepon, untuk chat, untuk video call dengan papanya, dengan keluarga, tapi memang hanya sebatas gitu," lanjut Asmirandah.
Didikan itu pun berhasil tertanam di dalam benak Chloe.
(Kemas Irawan Nurrachman)