Pernyataan pejabat tersebut menyebutkan bahwa kejadian ini menyebabkan penundaan besar-besaran di bandara-bandara di seluruh negeri, memicu keterlambatan dan menimbulkan ketidakpuasan.
Media sosial dan berbagai saluran berita memperlihatkan gambaran penumpang yang frustasi, terlibat dalam diskusi sengit dengan staf bandara di New Delhi dan bandara lainnya.

Sebuah video bahkan menampilkan adegan seorang pria yang memukul pilot setelah diumumkan adanya penundaan penerbangan di dalam pesawat.
"Saya telah terjebak di Bandara Delhi selama dua jam terakhir, tepat di landasan pacu, begitu yang disampaikan pengguna bernama Harteerath Singh Ahluwalia di platform media sosial, X.
(Rizka Diputra)