Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Awas, Jika Dengar Kode Ini di Pesawat Berarti Anda Masuk Daftar Hitam Pramugari

Khansa Azzyati Qisthina , Jurnalis-Jum'at, 12 Januari 2024 |16:03 WIB
Awas, Jika Dengar Kode Ini di Pesawat Berarti Anda Masuk Daftar Hitam Pramugari
Ilustrasi (Foto: Pixabay)
A
A
A

Para awak kabin juga tidak menghargai penumpang yang merekam mereka, saat melakukan tugasnya menegakkan aturan untuk menjaga keselamatan semua orang.

Banyak maskapai penerbangan, seperti United, American, Delta, dan Southwest, telah menerapkan kebijakan yang melarang penumpang mengambil gambar atau video karyawan maskapai penerbangan tanpa izin mereka.

Infografis Seragam Pramugari

Bayi yang rewel tidak sering membuat karyawan maskapai penerbangan kesal, tetapi mereka bisa terganggu jika ada penumpang yang mengeluh karena kebisingan. Headphone peredam bising dapat membantu meredam keributan di pesawat.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement