Untuk bisa menggunakan fasilitas skycouch, kamu bisa mengikuti langkah berikut:
1. Pilih penerbangan
Pesanlah penerbangan yang normal dan tinjau opsi ‘Skycouch on borad.’ Harga tiket pesawat sesuai kelas ekonomi, tapi kamu bisa melihat pilihan ekstra Skycouch dan harganya ketika memilih kursi;
2. Plih tipe skycouch
Pilih jenis Skycouch tersedia sesuai kursi. Daftar harga akan tertera sesuai jenis Skycouch yang dipilih. Kamu masih bisa melakukan pembatalan pemesanan dan tetap denga kursi regulerl; dan.
3. Pilih konfigurasi kursi
Pemilihan kursi disesuaikan dengan jumlah penumpang dalam perjalanan kamu. Ada satu Skycouch, dua Skycouch, dan seterusnya.
(Lisvi Padlilah)