Usut punya usut dibalik tidak disarankannya menggabungkan makanan dan minuman tersebut ternyata es teh yang mengandung Tanin akan menghambat proses penyerapan zat besi, sehingga jika dikonsumsi bersama dengan bakso, protein yang terkandung dalam makanan tersebut tidak akan bisa dicerna oleh tubuh.
“Nah tapi kalau makan bakso sama es teh itu itu mengandung Tanin dimana Tanin akan menghambat proses penyerapan zat besi itu sendiri,” tambahnya.
(Dyah Ratna Meta Novia)