ADA 4 zodiak yang paling jago bikin baper anak orang dengan memiliki sifat berbeda-beda, apalagi dalam hal hubungan percintaan.
Apa yang menonjol dari hal ini adalah bahwa setiap individu memiliki bahasa cinta yang unik. Pemilik zodiak juga menunjukkan cinta mereka dengan cara mereka sendiri.
Dilansir dari Pinkvilla, berikut 4 zodiak yang paling jago bikin baper anak orang:
1. Leo

Zodiak ini punya cara yang bikin baper. Leo selalu melakukan sentuhan fisik pada orang tercinta. Seperti, belaian lembut hingga pelukan penuh kasih. Mereka menggunakan ini untuk membalas perasaan cinta dan ketertarikan.