Lakukan dengan Pikiran Tenang
Ketika Anda berniat melakukan refleksi diri, baiknya Anda lakukan dengan pikiran yang tenang dan damai. Meditasi atau teknik lainnya yang dilakukan untuk mendapatkan ketenangan pikiran dapat dilakukan untuk mendapat kedamaian pikiran.
Mengamati Cara Anda Menjalani Hidup
Amati bagaimana anda telah menjalani kehidupan atau isu tersebut selama ini. Bagaimana anda menganggapi isu tersebut di masa lalu dan masa sekarang. Bagaimana Anda telah menjalani kehidupan sehari-hari di masa lalu, masa sekarang, hingga perkiraan masa depan dan bagaimana cara Anda membuat perbedaan dalam kehidupan Anda.