Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kenali 4 Manfaat Ajaib Ampas Kopi, Bisa Jadi Pewarna Rambut Alami

Tim Okezone , Jurnalis-Rabu, 30 November 2022 |19:34 WIB
Kenali 4 Manfaat Ajaib Ampas Kopi, Bisa Jadi Pewarna Rambut Alami
Ilustrasi Ampas Kopi. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Ampas kopi juga dapat digunakan sebagai bahan untuk eksfoliasi kulit secara alami. Dikarenakan ampas kopi dapat membantu menghilangkan sel-sel kulit mati, membuka pori-pori, membersihkan kulit, bahkan mengurangi jerawat.

Mengurangi Kantung Bawah Mata

Beberapa studi juga menunjukkan bahwa produk perawatan kulit yang mengandung antioksidan dan kafein dapat membantu mencegah munculnya penuaan, termasuk mengurangi adanya kantung di bawah mata.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement