Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

3 Tips Atasi Burnout Paling Efektif  

Tim Okezone , Jurnalis-Rabu, 23 November 2022 |20:35 WIB
3 Tips Atasi Burnout Paling Efektif   
Ilustrasi Burnout. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Membuat Skala Prioritas

Membuat skala prioritas mendorong diri kita untuk fokus pada hal dari yang penting sampai tidak terlalu penting dan dapat mengabaikan hal yang tidak penting dalam bidang pekerjaan kita.

Mencari Hiburan

Hiburan banyak bentuknya. Bisa menonton film, hangout sama teman, family time, olahraga, membersihkan rumah, dll. Melakukan hal yang kita sukai dapat meningkatkan suasana hati menjadi lebih nyaman dan senang. Hal ini mendorong kita untuk berpikir jernih dan menstabilkan emosi.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement