Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kasus Covid-19 Lebih dari 7 Ribu Sehari, Ini Gejala Khas Subvarian XBB yang Wajib Diwaspadai!

Kevi Laras , Jurnalis-Rabu, 16 November 2022 |09:20 WIB
Kasus Covid-19 Lebih dari 7 Ribu Sehari, Ini Gejala Khas Subvarian XBB yang Wajib Diwaspadai!
Ilustrasi (foto: Istimewa)
A
A
A

KASUS Covid-19 kembali meningkat tajam. Per Selasa (15/11/2022) diketahui kasus harian mencapai 7.893. Ini merupakan angka tertinggi selama kurun waktu delapan bulan terakhir.

Kemunculan subvarian Omicron XBB diduga menjadi penyebab meningkatnya kasus harian di banyak negara termasuk Indonesia. XBB merupakan turunan dari Omicron, yang dinilai mudah menular.

 Gejala subvarian XBB

Ada beberapa gejala dari subvarian XBB ini. Satgas Covid-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) mengatakan XBB keluarga dari Omicron sehingga gejalanya pun sama.

Berikut rincian gejala dari varian baru XBB yang dirakum untuk Anda.

1. Demam

2. Batuk

3. Lemas

4. Sesak

5. Nyeri kepala

6. Nyeri tenggorokan

7. Pilek

8. Mual dan muntah s

9. Diare

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement