Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Air Terjun Rampah Lingkaran Sawa, Serpihan Surga di Tengah Belantara Meratus

Antara , Jurnalis-Jum'at, 04 Februari 2022 |04:02 WIB
Air Terjun Rampah Lingkaran Sawa, Serpihan Surga di Tengah Belantara Meratus
Air Terjun Rampah Lingkar Sawa di Pegunungan Meratus (Foto: Antara)
A
A
A

Air terjun empat tingkat yang memiliki ketinggian sekitar 50 meter itu, sangat indah, sangat cocok untuk swafoto dan mandi.

Seorang pakar, Prof Ibrahim Komoo yang melakukan verifikasi dan meninjau di Kalsel selama empat hari, terkait Geopark Pegunungan Meratus untuk menuju UNESCO Global Geopark (UGG) sudah melakukan serangkaian penelitian yang menyebutkan bebatuan tersebut mengarah ke batuan plagiogranit.

Menurut Prof Ibrahim, bumi Kalsel dengan Pegunungan Meratusnya sangat kaya dengan warisan kejadian bumi.

Salah satunya adalah batuan di bukit Langgara Loksado, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) yang termasuk jenis batu gamping paling tua di Meratus, yang terbentuk sejak zaman kapur.

Awal batu gamping ini merupakan batuan yang terbentuk di laut hasil pengendapan hewan laut jenis orbitulina.

(Rizka Diputra)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement