Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cegah Penularan Covid-19 dalam Ruangan, Catat Tips Miliki Ventilasi yang Baik Ini!

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Rabu, 01 Desember 2021 |18:30 WIB
Cegah Penularan Covid-19 dalam Ruangan, Catat Tips Miliki Ventilasi yang Baik Ini!
Ilustrasi (Foto : Timesofindia)
A
A
A

MEMERHATIKAN ventilasi udara menjadi salah satu langkah upaya pencegahan Covid-19. Karena, ventilasi udara yang memadai dan baik dapat mengurangi risiko penularan Covid-19. 

Lalu, bagaimana cara mendapatkan ventilasi udara yang baik? Merangkum dari laman Instagram resmi Satuan Tugas Covid-19 Bidang Perubahan Perilaku, @satgasperubahanperilaku, Rabu (1/12/2021), ventilasi yang baik akan mencegah akumulasi virus Covid-19 dengan meminimalkan konsentrasi virus di ruangan.

Adanya aliran udara yang baik, mencegah udara yang sama berputar terus di dalam suatu ruangan. Sehingga meminimalisir kemungkinan udara yang mengandung virus dihirup orang lain.

Ventilasi

Adapun tips mendapatkan ventilasi yang baik bisa dilakukan dengan:

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement