Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Mudah Membuat Batagor Saus Kacang ala Chef Audrey Wicaksana

Tim Okezone , Jurnalis-Kamis, 11 November 2021 |19:45 WIB
Cara Mudah Membuat Batagor Saus Kacang ala Chef Audrey Wicaksana
Chef Audrey Wicaksana (Foto : Youtube/Audrey Wicaksana)
A
A
A

BATAGOR merupakan salah satu jajanan yang paling populer. Camilan khas Bandung ini biasanya terbuat dari tahu dan juga tepung. Dilengkapi dengan saus kacang yang gurih, batagor sangat nikmat disantap kapan pun dan dimana pun.

Chef Audrey Wicaksana baru saja membagikan resep batagor yang dijamin enak. Melalui YouTube channel miliknya, Chef Audrey memberikan cara yang mudah untuk membuat batagor lezat. Bagi yang sudah penasaran, yuk intip resepnya di bawah!

Chef Audrey

Bahan-bahan:

150 gram kacang tanah goreng

3 siung bawang putih

Kecap manis secukupnya

Air secukupnya

125 gram tepung terigu

35 gram tepung kanji

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement