Jaga penggunaan kosmetik
"Kosmetik juga harus diketahui ada kandungan merkuri apa enggak, tentunya bisa berbahaya, misal mengandung warna misal lipstik dan cat rambut," terangnya.
Hubungan seks
Pada dasarnya hubungan seks tidak dilarang saat hamil muda. Tapi jika kehamilan sebelumnya pernah keguguran, dan ada perdarahan di usia skrg itu hindari seks di hamil muda.
Pola hidup diubah
Dri mulai menjaga makanan, serta ibu hamil hindari konsumsi alkohol dan merokok. Karena bisa berdampak buruk buat bayi.
(Martin Bagya Kertiyasa)