Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menikmati Agro Eduwisata Kamal Muara di Pesisir Jakarta

Antara , Jurnalis-Sabtu, 24 April 2021 |06:00 WIB
Menikmati Agro Eduwisata Kamal Muara di Pesisir Jakarta
Agro Wisata Edukasi Ragunan di Jakarta (Antara)
A
A
A

Untuk menjaga kesinambungan produktivitas lahan tersebut, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus menyiapkan bibit tanaman mulai dari padi, buah-buahan dan sayuran. Bahkan bibit bunga untuk ditanam di lahan-lahan yang masih produktif.

Semua daya dan upaya dilakukan agar lahan pertanian yang masih tersisa di Ibu Kota bisa menghasilkan komoditas pangan.

Pengelolaan dilakukan sebaik mungkin agar selain menghasilkan juga menjadi daya tarik untuk dikunjungi warga.

Kalau lahan di Jakarta yang tidak terlalu luas bisa disulap agar menghasilkan bahan pangan, daerah lain yang memiliki potensi agaknya bisa pula mengikuti jejaknya. Tujuannya tentu agar terwujud keanekaragaman bahan pangan dari daerah sendiri.

Keanekaragaman itu juga baik untuk memperkuat ketahanan pangan. Jika tidak oleh instansi pemerintah, maka partisipasi warga dan komunitas warga bisa didorong dan diberi peluang untuk melakukannya.

Tak sedikit yang sudah melakukan dan berhasil. Ke depan dimungkinkan untuk terus berkembang.

(Salman Mardira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement