4. Santai liburan di pantai
Sering berpose bareng hewan buas, di foto satu ini Alshad tampak santai liburan di pantai, tepatnya di Pulau Padar, Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT). Dia menggunakan kaus santai, celana pendek, sepatu sandal, dan kemeja yang dipakai layaknya outer.
5. Berwibawa gunakan jas
Selanjutnya gaya Alshad tampak keren dengan menggunakan setelan jas. Di foto ini, kelihatan dia memakai kemeja panjang putih dan jas hitam.
"Ya ampun gagah banget," tulis netizen.
"Sumpah keren banget pake baju kek gini masya Allah," komentar netizen lainnya.
(Hantoro)