Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Biji Wijen Bukan Cuma Pelengkap Makanan, Ini 6 Manfaatnya untuk Kesehatan

Uthari Handayani , Jurnalis-Senin, 01 Februari 2021 |17:23 WIB
Biji Wijen Bukan Cuma Pelengkap Makanan, Ini 6 Manfaatnya untuk Kesehatan
Biji wijen memberikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh manusia. (Foto: Organicfacts)
A
A
A

4. Membantu pembentukan sel darah

Terbentuknya sel darah memerlukan nutrisi penting seperti yang ada dalam kandungan biji wijen. Di antaranya zat besi, tembaga, dan vitamin B6. Makan setidaknya 30 gram per hari.

Baca juga: Long Covid-19 Paling Berisiko Dialami 5 Orang Ini 

5. Membantu mengontrol gula darah

Peran biji wijen yang dapat mengontrol gula darah disebabkan gizinya yang rendah karbohidrat, tinggi protein berkualitas, dan lemak sehat. Ditambah dengan senyawa tumbuhan pinoresinol yang dapat menghambat aksi maltase enzim pencernaan.

6. Meredakan nyeri lutut arthritis

Biji wijen memiliki senyawa sesamin yang dapat bantu mengurangi nyeri sendi dan mendukung mobilitas pada arthritis lutut.

Baca juga: Mendadak Alergi Kulit saat WFH, Ini Penyebabnya Menurut Dokter 

(Hantoro)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement