Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pacar Cemburu dengan Teman Pria, Begini Cara Mengatasinya

Novie Fauziah , Jurnalis-Senin, 05 Oktober 2020 |14:26 WIB
Pacar Cemburu dengan Teman Pria, Begini Cara Mengatasinya
Antara pacar dan teman (Foto: Zoosk)
A
A
A

Dalam hubungan percintaan terkadang segalanya menjadi rumit. Apalagi jika tiba-tiba pacar Anda merasa cemburu dengan teman pria Anda.

Situasi seperti ini tentu membuat suasana tidak menyenangkan. Namun jangan khawatir, seperti dilansir dari Allwomenstalk, berikut beberapa cara yang bisa dilakukan dalam mengatasi kecemburuan pacar Anda.

 pacaran

1. Saat hangout bareng, tunjukkan kamu perhatian dengan pacar

Saat hangout bareng dengan pacar dan teman pria, maka tunjukkan bahwa Anda perhatian dengan pacar Anda. Misalnya saja, saat dia ingin minum kopi Anda bisa memesankan untuknya dan mengambilkannya.

Ini dilakukan agar pacar Anda merasa diistimewakan, jadi jangan cuek saja. Apalagi malah sibuk becanda dengan teman pria tanpa peduli dengan perasaan pacar Anda.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement