Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tak Mengutamakan Kecantikan, 5 Zodiak Ini Justru Lebih Suka Perempuan Pintar

Wilda Fajriah , Jurnalis-Selasa, 28 Juli 2020 |12:28 WIB
 Tak Mengutamakan Kecantikan, 5 Zodiak Ini Justru Lebih Suka Perempuan Pintar
Pacar cerdas (Foto: Elite Readers)
A
A
A

Mana yang lebih memikat pria? Kecerdasan atau kecantikan? Tak dapat dipungkiri, ketika pria pertama kali bertemu dengan wanita, mereka lebih tertarik dengan penampilan fisik.

Namun, seiring berjalannya waktu, ada kemungkinan mereka menyadari bahwa ternyata wanita tersebut hanya cantik di luarnya saja.

Kecantikan akan memudar seiring bertambahnya usia, tetapi kecerdasan justru semakin tajam karena banyaknya pengalaman. Karena itu, ada beberapa pria yang lebih memilih wanita cerdas dibanding cantik.

Lalu, siapakah pria-pria tersebut? Melansir Times of India pada Selasa (28/7/2020), berikut 5 zodiak yang tak mementingkan kecantikan wanitanya.

 pacar

1. Virgo

Virgo merupakan salah satu zodiak yang bisa tergila-gila pada kecerdasan wanita. Jika hanya untuk berpacaran, Virgo akan memilih wanita cantik, namun ketika mereka memiliki niat membawa hubungannya ke jenjang yang lebih serius, mereka mengutamakan untuk memilih perempuan cerdas.

Virgo suka menganalisa dan merencanakan masa depannya yang aman. Sehingga ia butuh seseorang yang bisa diajak berdiskusi secara matang mengenai masa depan.

2. Capricorn

Bagi seorang pria Capricorn, rasionalitas dan logika adalah dua hal terpenting dalam diri mereka. Capricorn percaya bahwa kecantikan hanya bersifat sementara, tetapi mereka yang memiliki otak cerdas dapat membuat zodiak satu ini bersemangat.

 Baca juga: Pengen Liburan ke Candi Arjuna? Ikuti Sederet Protokol Kesehatan Ini Yuk

3. Gemini

Gemini terkenal dengan kecerdasan dan sifatnya yang suka bersenang-senang. Karena itu, pria Gemini mengharapkan hal yang sama dari kekasihnya. Bagi mereka, ini bukan hanya tentang kecerdasan, melainkan cinta kepribadian yang cerdas, yang dapat memicu humor melalui kecerdasan mereka.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement