Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Beautypedia: Apa Itu Eyeliner?

Wilda Fajriah , Jurnalis-Kamis, 16 Juli 2020 |16:32 WIB
Beautypedia: Apa Itu Eyeliner?
Eyeliner bisa mempertegas mata (Foto : Best Life)
A
A
A

Eyeliner merupakan bagian dari produk untuk merias mata. Riasan mata ini biasanya digunakan untuk mempertegas bentuk mata juga bisa membuat mata terlihat lebih menyala.

Melansir Cosmetic Info pada Kamis (16/7/2020), eyeliner adalah produk yang diaplikasikan pada kelopak mata untuk menonjolkan penampilan mata. Eyeliner digunakan dengan cara disapukan pada kelopak mata.

Eyeliner dapat mengubah bentuk mata. Beberapa teknik memakai eyeliner bisa membuat mata tampak terlihat lebih besar maupun kecil.

Saat ini, bahan-bahan untuk membuat eyeliner terus ditingkatkan. Beberapa produk bahkan diformulasikan khusus guna memastikan bahwa mikroorganisme tidak dapat tumbuh dan berkembangbiak sehingga aman digunakan.

Eyeliner

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement