Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Makan Malam Spesial dengan Cumi Masak Bawang Putih, Lezatnya Juara!

Sindonews , Jurnalis-Selasa, 16 Juni 2020 |16:16 WIB
Makan Malam Spesial dengan Cumi Masak Bawang Putih, Lezatnya Juara!
Cumi masak bawang putih (Foto : Endeustv)
A
A
A

Sudah menyiapkan hidangan makan malam? Jika ingin membuat menu makan malam yang simpel, Anda bisa menyiapkan cumi masak bawang putih. 

Karena, menu ini cukup praktis, membuat hanya sekira 15 menit dengan cara ditumis. Meski praktis, soal rasa tidak perlu ditanya, sudah pasti jaminan lezat!

Dikutip dari Sindonews.com, cumi memiliki rasa yang lezat jika ditambah dengan bawang putih. Sudah enggak sabar ingin memasaknya?

Baca Juga : Resep Bola Mi Popcorn untuk Camilan Lezat Sepulang Kerja

Dilansir dari Endusetv, berikut cara mengolah Cumi Masak Bawang Putih

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement