Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Rawat Pasien COVID-19, Sejumlah Perawat Cukur Rambut hingga Botak

Pradita Ananda , Jurnalis-Kamis, 13 Februari 2020 |19:00 WIB
Rawat Pasien COVID-19, Sejumlah Perawat Cukur Rambut hingga Botak
Para perawat mencukur rambutnya (Foto: Twitter)
A
A
A

Selain untuk kealasan perlindungan diri, dengan tidak memiliki rambut juga disebutkan juga sangat membantu teknis bekerja sehari-hari. Sebab dapat membantu mempersingkat waktu sekaligus mempermudah saat mengenakan dan melepaskan setelan lengkap alat pelindung diri.

Semakin singkat waktu yang diperlukan oleh para petugas medis saat bersiap-siap, maka semakin banyak waktu yang bisa digunakan untuk merawat pasien. Termasuk juga contoh pengorbanan lainnya, seperti mengenakan popok khusus dewasa, ketimbang mengambil waktu untuk ke kamar mandi.

Belum lagi pengorbanan lainnya, mulai dari kulit yang terputihkan dari cairan disinfektan, sampai terdapat bekas-bekas garis di kulit wajah karena selalu mengenakan masker pelindung wajah.

(Dyah Ratna Meta Novia)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement