Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Punya Jiwa Petualang, 3 Keluarga Ini Keliling Dunia Naik Truk hingga Yacht

Muhammad Nazri , Jurnalis-Selasa, 06 Agustus 2019 |03:30 WIB
Punya Jiwa Petualang, 3 Keluarga Ini Keliling Dunia Naik Truk hingga Yacht
Keluarga hobi keliling dunia (Foto : Stuff)
A
A
A

2. Keluarga Zizi

Sofia dan Marco Zizi beserta anaknya berangkat dari Paris sejak 2 Desember 2017. Sebelum menyeberangi atlantik, ia melintasi eropa terlebih dahulu dengan truk pemadam kebakaran yang di modifikasi menjadi layaknya rumah berjalan.

zizi keliling dunia

Truk pemadam kebakaran itu mereka namai “La Gazelle autour du Monde.” Mereka akan berencana akan mengunjungi hampir 200 tempat berbeda. Sofia bekerja sebagai manajer proyek untuk sebuah bank besar dan Marco memiliki kedai kopi selama tujuh tahun. Sarah (15) dan Nathan (12) masih bersekolah.

Marco dan Sofia berharap tur keliling dunia ini membuat anaknya belajar menjadi hidup secara sederhana.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement