Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Segera Deteksi Dini, Ini 4 Tanda Hamil Kosong

Agregasi Solopos , Jurnalis-Sabtu, 13 Juli 2019 |17:30 WIB
Segera Deteksi Dini, Ini 4 Tanda Hamil Kosong
Deteksi dini hamil kosong (Foto: Momjunction)
A
A
A

KEHAMILAN tak selamanya jadi kabar baik bagi pasutri baru. Ada satu kondisi kehamilan yang mungkin tak akan terduga, yakni hamil kosong.

Hamil kosong bisa terjadi pada semua ibu hamil yang menyisakan kekecewaan. Hamil kosong terjadi saat sel telur telah menempel pada dinding rahim, namun embrio tidak berkembang menjadi janin. Kasus semacam ini di Indonesia mencapai 150.000 kehamilan per tahun.

Wanita yang mengalami hamil kosong mungkin akan bingung sekaligus kecewa. Sebab, tanda-tanda hamil pada trimester pertama mulai dari morning sickness, terlambat menstruasi, serta payudara membesar tetap dirasakan. Bahkan, plasenta telah terbentuk dan hormon kehamilan ikut muncul.

Dikutip American Pregnancy, Sabtu (13/7/2019), hamil kosong terjadi karena terjadi abnormalitas kromoson pada fetus si ibu. Hal ini secara alami menyebabkan kehamilan tidak berlanjut. Abnormalitas kromoson ini seperti pembelahan sel yang aneh atau kualitas sperma dan sel telur yang rendah.

 hamil kosong

Jika hal ini terjadi, sebaiknya si ibu tidak terlalu menyalahkan diri. Sebab, hamil kosong tidak bisa dicegah, alias terjadi secara alami. Lantas, apa saja tanda hamil kosong? Simak ulasan yang dihimpun dari SehatQ berikut:

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement