Airport style berbalut outfit kuning mustard
Airport style Dinar Candy sungguh kece dan posenya sangat menggoda. Dia nyaman dengan balutan busana nuansa mustard dan hitam. Padu-padannya adalah Dinar Candy memakai kaus abu-abu dengan skinny pants kotak-kotak, juga blazer kuning mustard yang bikin penampilannya berwarna. Ditambah lagi topi dan kacamatanya. Cantik banget deh!
(Martin Bagya Kertiyasa)