
Meski demikian, perceraian tidak menandai akhir dari kisah cintanya. Hattie menggunakan pengetahuan tariannya dengan psikoanalisis untuk memberi orang-orang terapi. Sejak saat itu, ia memutuskan untuk berkencan lagi.
Hattie mulai bertemu dengan pria seusianya, tetapi mereka tidak memenuhi standar yang ia harapkan untuk masalah di atas ranjang. Menurutnya pria yang lebih tua tidak mahir dalam membuat seorang wanita mengalami orgasme.
Setelah mendapatkan pemikiran seperti itu, Hattie pun mulai memasang iklan di sebuah surat kabar dan mengumumkan bahwa dirinya ingin tidur dengan pria di bawah usia 35 tahun. Ia pun akhirnya dibombardir dengan banyak permintaan untuk berkencan.
“Tip seks yang saya berikan kepada orang-orang adalah masturbasi. Anda harus menjaga mesin tetap berjalan dengan baik, meski Anda suka atau tidak,” tutupnya.
(Santi Andriani)