Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Stunting Bisa Dicegah, Begini Caranya

Leonardus Selwyn Kangsaputra , Jurnalis-Rabu, 20 Maret 2019 |19:30 WIB
Stunting Bisa Dicegah, Begini Caranya
Cara menyegah stunting (Foto:Validnews)
A
A
A

ISTILAH stunting mungkin sudah tidak asing didengar masyarakat. Kasus stunting  pernah menjadi masalah besar yang dihadapi oleh Indonesia beberapa tahun lalu. Alhasil pemerintah pun akhirnya turun tangan untuk memberantas penyakit yang lebih dikenal dengan kekerdilan tersebut.

Sebagaimana diketahui, stunting merupakan penyakit dimana seseorang mengalami stag atau keterlambatan dalam pertumbuhannya. Hal ini disebabkan karena kurangnya kebutuhan nutrisi yang diperlukan oleh seorang anak.

Alhasil mereka pertumbuhan mereka akan terhambat dan kalah bersaing dengan anak di usia sebayanya. Dokter Gizi Klinis, dr. Nurul Ratna Mutu Manikam, M. Gizi, SpGK menegaskan bahwa stunting sudah bisa terjadi pada anak dengan usia di atas dua tahun.

Ia menambahkan bahwa gejala awal stunting adalah pertumbuhannya yang melambat atau bahkan stag. Tentunya, hal ini akan mengganggu kehidupan sang anak di masa depan. Oleh sebab itu ada baiknya para orangtua untuk memberikan asupan gizi yang tepat bagi para anaknya sejak 1000 hari kelahiran.

Baca Juga:

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement