Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Arti Dibalik Mimpi Familiar, Meninggal hingga Mimpi Digigit Ular!

Pradita Ananda , Jurnalis-Sabtu, 16 Februari 2019 |00:10 WIB
Arti Dibalik Mimpi Familiar, Meninggal hingga Mimpi Digigit Ular!
Ini arti mimpi familiar (Foto: Standard)
A
A
A

Mimpi yang menyusahkan bagi sebagian orang, dan akhirnya membuat diri jadi bertanya-tanya jangan-jangan memang benar pasangan tengah berselingkuh dengan orang lain. Dalam beberapa kasus, mimpi ini disebutkan sebagai cerminan dari rasa takut akan perselingkuhan itu sendiri. Namun tentunya, mimpi ini tidak berarti bahwa pasangan Anda curang atau akan berbuat curang. Ada juga yang berpendapat bahwa mimpi tentang perselingkuhan itu menunjukkan masalah dengan kepercayaan, kesetiaan, dan komunikasi dalam suatu hubungan. Jika diri sendiri atau pasangan yang berselingkuh di dalam mimpi tersebut, itu artinya salah satu pihak tidak mendapatkan apa yang dibutuhkan dari hubungan itu sekarang.

 

4. Mimpi soal kehamilan

Penafsir mimpi menyebutkan bahwa mimpi tentang kehamilan mewakili segalanya, mulai dari kreativitas hingga rasa takut. David C. Lohff, penulis Dream Dictionary, percaya bahwa mimpi kehamilan kadang-kadang bisa mewakili ketakutan seorang wanita menjadi ibu yang tidak sempurna. Sedangkan di sisi lain, penulis Tony Crisp, mengatakan bahwa mimpi tersebut menunjukkan bahwa pemimpi sedang mengembangkan beberapa area potensial atau memperdalam hubungan. Sementara penerjemah mimpi, Russell Grant, menyebutkan bahwa mimpi-mimpi ini menunjukkan masa-masa sulit.

5. Mimpi telanjang di muka umum

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita women lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement