Sebelum Meninggal, Lula Lahfah Pernah Dirawat karena ISK, Usus Bengkak hingga GERD

Niko Prayoga , Jurnalis
Sabtu 24 Januari 2026 06:32 WIB
Sebelum Meninggal, Lula Lahfah Pernah Dirawat karena ISK, Usus Bengkak hingga GERD (Foto: Tiktok)
Share :

“Pada tanggal 23 Januari 2026, tepatnya pada pukul 19.20, Lula Lahfah meninggal dunia dikarenakan atau disebabkan oleh henti jantung/henti napas,” demikian bunyi surat kematian yang dibagikan akun tersebut.

Kabar duka tersebut semakin santer setelah akun @weird.genius, grup DJ yang digawangi Reza Arap, mengumumkan pembatalan penampilan mereka dalam sebuah acara.

Dalam unggahannya, pihak Weird Genius menyebut pembatalan tersebut disebabkan oleh kabar duka, meski tidak menyebutkan secara gamblang sosok yang telah berpulang.

“Dengan berat hati, kami informasikan bahwa Weird Genius tidak dapat tampil pada malam ini karena kabar duka yang menimpa salah satu anggota kami, yang saat ini belum dalam kondisi dan keadaan yang memungkinkan untuk tampil di atas panggung,” tulis akun tersebut.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya