Kate Middleton Ulang Tahun ke-44 Tahun, Kenali 'Second Act' Fase Baru Kehidupannya

Mei Sada Sirait, Jurnalis
Senin 12 Januari 2026 07:06 WIB
Kate Middleton Ulang Tahun ke-44 Tahun, Kenali 'Second Act' Fase Baru Kehidupannya. (Foto: IG Kate Middleton)
Share :

JAKARTA - Kate Middleton, Princess of Wales baru saja menginjak usia 44 tahun. Momen ulang tahunnya ini dinilai sebagai tanda masuknya Kate ke tahap hidup baru yaitu era midlife yang merupakan fase kehidupan lebih dewasa dan stabil secara emosional.  

Dilansir dari Hello, Senin (12/1/2026)  usia 44 sering dipandang sebagai titik awal midlife sebagai fase “second act” yang membawa banyak pengalaman matang serta pandangan hidup baru. 

(Foto: Kate Middleton/ IG royalfamily_windsor)

Setelah melewati tahun-tahun penuh tuntutan, termasuk kesehatan dan keluarga, usia ini disebut menjadi waktu ketika prioritas berubah dan rasa syukur makin terasa.  

“Jika kita melihatnya sebagai tahap hidup yang membawa lebih banyak stabilitas dan kepuasan, itu bukan hal buruk,” tulis penulis. 

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya