Ingin Sukses Diet Intermitten Fasting seperti Marshanda? Hindari 4 Hal Ini

Wiwie Heriyani, Jurnalis
Rabu 21 Agustus 2024 18:39 WIB
Ingin Sukses Diet Intermitten Fasting seperti Marshanda? Hindari 4 Hal Ini (Foto: Instagram @marshanda99)
Share :

Contohya,  terbiasa sarapan pada pukul 7 pagi. Maka jangan memaksakan untuk berpuasa di jam tersebut. Sarapan sangatlah penting,  terutama guna memberikan energi bagi tubuh untuk beraktivitas. Alih-alih memaksakan tubuh berpuasa, lebih baik  latih tubuh menjalankan kebiasaan baru secara bertahap, tak perlu terburu-buru. 

3.Berpuasa hanya dengan minum air mineral: Ialah pemahaman yang keliru bahwa kita tidak boleh mengonsumsi apa pun selama intermittent fasting.  Padahal sebenarnya, Anda masih bisa mendapatkan manfaat dari puasa dengan mengonsumsi sedikit kalori melalui minuman seperti kopi, teh, dan minuman yang mengandung elektrolit.

4. Makan di jam tengah malam: Tubuh dirancang untuk mendapatkan energi dari makan di siang hari kemudian beristirahat ketika hari sudah senja. Ketika makan di jam tengah malam, maka yang akan terjadi adalah jam istirahat yang terganggu dan meningkatkan risiko penyakit berat seperti contoh diabetes, stroke, dan sejenisnya.

(Rizky Pradita Ananda)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya