5 Potret Angela Lee, Selebgram Cantik yang Dijuluki Barbie Jowo

Meila Ayu Dina, Jurnalis
Kamis 19 Oktober 2023 17:27 WIB
Potret Angela Lee. (Foto: Instagram)
Share :

3. Cool mengenakan jumpsuit


Perempuan kelahiran Semarang, 14 Maret 1987 kembali mengenakan kaca mata. Dia semakin menarik dengan memakai tas minion.

4. Sporty


Bertemakan black and white, Angle Lee terlihat memakai sneakers serta shoulder bag sesuai dengan outfitnya, dan tidak lupa pula menggunakan kacamata agar terlihat keren dan cool.

5. Pose manja


Angela Lee terlihat memakao jumpsuit hitam. Pose menatap arah kamera tanpa senyuman, membuat penampilannya kian memesona.

Tak lupa melengkapi penampilannya, dia memakai sneakers dan waist bag.

(Endang Oktaviyanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya