30 Contoh Pantun Perkenalan Diri Lucu dan Berkesan

Bertold Ananda, Jurnalis
Jum'at 11 Agustus 2023 14:27 WIB
Ilustrasi pantun untuk perkenalan diri yang berkesan (Foto: Istimewa)
Share :

5. Buat rakit dari papan,

Rakit dibawa ke sungai Batang Taru,

Assalamualaikum saya ucapkan,

Buat kalian teman-teman baruku.

6. Berjalan kaki si anak gembala,

Sampai di sawah memakan ketan,

Ini hari pertama saya,

Belajar bersama dengan kalian.

7. Pergi tamasya ke penangkaran,

Bertemu bayi orangutan,

Alangkah senang bisa berkenalan,

Banyak saudara banyaklah kawan.

8. Makan pagi sepiring ikan

Sungguh enak itu rasanya

Salam kenal aku ucapkan

Kepada teman-teman semuanya

9. Hari Minggu pergi ke kota

Pergi ke kota bersama teman

Salam kenal kita semua

Semoga kita bisa berteman

10. Pagi-pagi makan ikan asin

Rasanya asin buatan mama

Salam sapa saya ucapkan

Kepada teman-teman semuanya

11. Jauh-jauh mencari taksi

Agar bisa pulang dengan nyaman

Demi miliki teman dan koneksi

Mari, kita berkenalan

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya