Imutnya Gaya Fuji Pamer Rambut Kepang, Adem Banget Lihatnya

Annastasya Rizqa, Jurnalis
Jum'at 04 Agustus 2023 22:03 WIB
Fuji. (Foto: Instagram)
Share :

Riasan Fuji dalam posenya ini pun terlihat natural dan sederhana. Kombinasi riasan dan busana Fuji ini semakin memberi kesan lembut pada penampilan dara 20 tahun ini.

Potret terbaru Fujianti Utami di tengah kasus panas dirinya dan eks menajernya ini pun mengundang komentar positif para netizen. Mereka ikut menuji penampilan Fuji yang tetap kalem dan memesona.

“Adem banget masya Allah,” kata akun @th******.

“Cantiknya gak bosenin,” sambung @sel*******.

“Masya Allah cantik banget Fuji,” tambah @fu********.

(Martin Bagya Kertiyasa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya