INGIN tahu apa kata zodiak seputar ramalan cintamu hari ini? Dikutip dari Yourtango, berikut ramalan zodiak hari ini untuk para Cancer, Leo hingga Virgo.
1. Cancer
Dear Cancer, terkait urusan cinta ada baiknya Anda fokus dulu ke diri sendiri. Sebab, hari ini Anda harus mengutamakan mencintai dan merawat diri sendiri dulu sebelum mencintai atau mencarinya dari orang lain. Ya, dapatkan dan jaga kesejahteraan diri sendiri sebelum mencarinya dari orang lain. Pasalnya, kanya ketika Anda mencintai diri sendiri, maka bisa benar-benar mencintai orang lain.
Ramalan Zodiak Hari Ini 23 Mei: Cancer Fokus Rawat Diri Sendiri, Virgo Jangan Ragu Bergaul
2. Leo