3 Obat Gusi Bengkak yang Mudah, Selain Kumur Air Garam

Muhammad Sukardi, Jurnalis
Kamis 23 Februari 2023 19:00 WIB
mengobati gusi bengkak, (Foto: Freepik)
Share :

3. Kunyit: Studi di Jurnal Nasional Bedah Maksilofasial menemukan bahwa gel kunyit bisa secara efektif membantu mengendalikan plak di mulut dan mengurangi gejala radang gusi. Para peneliti menilai, ini mungkin karena kunyit bersifat anti-inflamasi.

 

(Foto: Freepik) 

Jika menggunakan obat-obatan alami ini tidak memperlihatkan perbaikan, disarankan agar segera berkonsultasi ke dokter gigi. Jangan biarkan gusi membengkak terlalu lama, karena kemungkinan bisa memicu masalah komplikasi serius.

BACA JUGA:Sama-sama untuk Darah Tinggi, Apa Bedanya Obat Amlodipine dan Captopril? Simak di Sini! 

(Rizky Pradita Ananda)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Women lainnya