3. Harus uang baru: Memberikan angpao, amplop merah ini hanya boleh diisi uang kertas yang bersih dan baru. Maka dari itu, biasanya menjelang Imlek, sering terjadi antrian panjang di bank karena orang mencoba menukar uang lama dengan uang yang baru.
4. Uang digital: Seiring kemajuan teknologi dan jaman, saat ini sudah banyak angpao amplop kertas tradisional diganti dengan uang digital yang ditransfer langsung melalui e-wallet di ponsel