ADA 40 nama bayi laki-laki Islam simpel yang mudah diingat dan cocok dijadikan referensi. Nama bayi menjadi identitas yang akan dibawa bayi dari lahir hingga akhir hayat.
Nama bukan sekedar disematkan sebagai identitas, melainkan juga sebagai harapan dan doa dari orang tua. Tak jarang, para orang tua akan mencari referensi nama anak dari berbagai sumber.
Bagi umat Islam, nama bayi laki-laki dan perempuan dengan unsur Islami menjadi pilihan tepat terutama nama-nama yang diambil dari Al-Qur’an atau nama para sahabat nabi. Tak hanya memiliki makna yang indah, nama-nama tersebut juga ada yang simpel tentunya mudah diingat.
Lantas, apa saja nama bayi laki-laki Islam simpel yang mudah diingat? Untuk mengetahuinya, simak rangkuman okezone berikut ini.
Berikut ini rekomendasi 40 nama bayi laki-laki Islam yang simple dirangkum Okezone dari berbagai sumber:
1. Alfarizqi artinya pembawa rezeki.
2. Anas artinya kemesraan, cinta.
3. Azam artinya sesuatu yang agung.
4. Arya artinya keturunan bangsawan.
5. Ammar artinya anak laki-laki yang imannya kuat.
6. Athaya artinya karunia, petunjuk.
7. Ardhani artinya suci.
8. Aydan artinya anak yang cerdas.
9. Bahtiar artinya kaya dan sejahtera.
10. Burhanudin artinya fakta atau bukti agama