Pangeran George Curi Perhatian di Wimbledon, Ketahuan Sibuk Korek Hidung

Pradita Ananda, Jurnalis
Senin 11 Juli 2022 14:15 WIB
Pangeran George, (Foto: WireImage/Page Six)
Share :

SETELAH Pangeran Louis mencuri perhatian dengan tingkah konyolnya di perayaan Jubilee Ratu Elizabeth II beberapa waktu lalu. Sekarang giliran sang kakak, Pangeran George yang menarik perhatian media dan netizen dengan tingkah lakunya saat di muka umum.

Anak pertama pasangan Duke dan Duchess of Cambridge, Pangeran William dan Kate Middleton ini diketahui hadir secara mengejutkan, di gelaran acara final Wimbledon pada Minggu 10 Juli 2022.

Debut di acara laga tenis dunia menyaksikan laga pertandingan antara Novak Djokovic dan Nick Kyrgios, bocah laki-laki berusia delapan tahun yang tampak necis dan gagah dalam balutan kemeja putih polos, dasi stripes dan suit formal warna biru navy ini kedapatan sedang sibuk mengorek –ngorek hidungnya, mengutip Page Six, Senin (11/7/2022).

(Foto: WireImage/ Page Six)

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya