Suasana Bahagia, Kunci Sukses Belajar Anak

Tim Okezone, Jurnalis
Kamis 09 Juni 2022 16:56 WIB
Anak belajar agar sukses (Foto: Mom news daily)
Share :

“Faktor inilah yang dapat membuat anak paham maksud dari tujuan pembelajaran, dan membuat mereka bahaia dalam belajar, kata Laksmi.

Selain itu, pembelajaran juga terpersonalisasi. Selain diberikan pelajaran wajib, anak juga memiliki kebebasan untuk mengambil pelajaran sesuai minat bakat serta materi dari mana saja, tidak harus dari sekolah. Tugas yang dikerjakan juga disesuaikan dengan kemampuan dan kesukaan anak.

Sementara itu, Kak Seto, pemerhati anak menjelaskan, sangat penting untuk membuat suasana ramah anak. Suasana yang ramah anak membuat anak belajar lebih bahagia.

 BACA JUGA:Vaksin Covid-19 BUMN Akan Digunakan untuk Vaksinasi Anak dan Booster

Kalau untuk belajar di rumah, Kak Seto meminta agar para orangtua berusaha untuk menjadi idola dan sahabat buat anak-anak yang banyak mengalami kebosanan atau kegelisahan terkait belajar di rumah.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya