Kamu terus memikirkan kenangan-kenangan indah bersamanya dan berpikir hubungan kalian tak terlalu buruk. Bahkan kamu menganggap mantan adalah seseorang terbaik yang ada dalam hidupmu.
BACA JUGA:3 Sifat Dinar Candy Ini Buat Ridho Ilahi Susah Move On
5. Tetap Mempertahankan Hubungan dengan Mantan sebagai Good Friend
Banyak orang berpura-pura menjadi teman baik mantan. Padahal itu hanya metode untuk mengetahui kapan saatnya mereka masuk ke dalam hubungan cinta dengan mantan lagi. Jadi coba jujur pada hatimu Bestie, apa kamu masih cinta?
(Dyah Ratna Meta Novia)