Kurangi Dampak Pandemi terhadap Mental Anak dalam Belajar

Helmi Ade Saputra, Jurnalis
Minggu 30 Januari 2022 05:03 WIB
Ilustrasi. (Foto: Parenting)
Share :

Muchtaruddin menambahkan, anak-anak perlu pengenalan situasi baru saat belajar. Meski tak belajar di sekolah, tapi materi pelajaran yang mereka dapatnya bisa dengan mudah dipahami anak.

“Pengenalan situasi pandemi dalam perspektif nasional maupun global menjadi penting agar dapat memaksimalkan peluang yang ada untuk menjaga kualitas pendidikan," tambahnya.

(Helmi Ade Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Women lainnya